
Solo Leveling Adaptasi Arc Jeju Island
Hai Poppals, Serial anime “Solo Leveling” telah menyelesaikan adaptasi Arc Jeju Island, menampilkan pertempuran epik antara Hunter dan koloni semut raksasa. Episode terakhir yang tayangkan pada 30 Maret 2025 menutup musim kedua dengan klimaks yang menegangkan. Penggemar di seluruh dunia…